FORM MONITORING USAHA PESERTA KWH2
(untuk usaha yang masih
berjalan)
1. Nama Mahasiswa :
Ibnu Hamzah
2. Nama usaha :
UD.GEMILANG PLASTINDO
3. Jenis Usaha :
Pengolahan limbah padat industri pabrik.
4. Alamat lokasi usaha : Kp.gelam jaya RT 06/03, Pasar kemis kab.tangerang
5. Kapan mulai usaha : 2005-sekarang
6. Jumlah tenaga kerja : 5 orang
7.
Omzet penjualan : Rp.30-20.000.000,-00
8. Jenis dan jumlah inventori (barang yang
dipasarkan)
a.
Plastic PE, PP, HD, LDPE, PPLD
b.
Sponge/busa
c.
Kones benang.
9. Jangkauan pasar
a. Jumlah pelanggan : 4 Pabrik (tetap)
b. Wilayah pelanggan (sebutkan dimana
saja) :Kp.melayu, sangiang, bala raja.
10. Dana PMW yang diterima : Rp.
Alokasi Penggunaan dana
:
a. Investasi (Fix aset) seperti sewa
alat/sewa tempat/dsb :
1.
Alat
produksi/pengolahan:
a.
Alat press/ kotak, terbuat dari
kayu/besi ukuran 1M x 2M
b.
cutter
c.
tali clamp
d.
Gudang pengolahan.
b. Modal kerja: Rp. 150.000.000,-00
11. Dana saat ini :
a.
Dalam bentuk aset tetap: Rp.80.000.000’-00
b. Dalam bentuk cash (bank) : Rp.160.000.000,-00
12. Kendala-kendala yang dihadapi :
A. pemasaran yang masih kurang tersebar luas.
B. banyaknya calo/makelar yang berjanji palsu.
C. tempat usaha yang berada ditengah-tengah
perkampungan.
D. ketergantungan bahan pokok pada produktifitas
pabrik yang diolah limbahnya.
13. Foto
Kegiatan Usaha